FORMULASI DAN UJI AKTIVITAS GEL SUNSCREEN ALAMI DARI SENYAWA POLIFENOL DAUN KELAPA SAWIT DENGAN KOMBINASI HPMC DAN KARBOPOL

ROMI, SUJAKA (2025) FORMULASI DAN UJI AKTIVITAS GEL SUNSCREEN ALAMI DARI SENYAWA POLIFENOL DAUN KELAPA SAWIT DENGAN KOMBINASI HPMC DAN KARBOPOL. Final Report thesis, Politeknik LPP Yogyakarta.

[thumbnail of TA_ROMI SUJAKA_2101042.pdf] Text
TA_ROMI SUJAKA_2101042.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Dampak buruk akibat paparan sinar matahari melalui kandungan sinar UV
A dan UV B dalam jangka waktu yang lama dapat menyebabkan beberapa
permasalahan kesehatan kulit. Salah satu cara dalam melindungi resiko akibat
paparan sinar UV adalah dengan menggunakan tabir surya atau Sunscreen yang
berperan dalam melindungi kulit dari sinar matahari secara langsung. Oleh karena
itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi kombinasi
karbopol dan HPMC sebagai gelling agent terhadap aktivitas tabir surya gel ekstrak
daun kelapa sawit. Proses pembuatan terdiri dari beberapa tahapan, yaitu: persiapan
bahan baku, proses ekstraksi dengan metode maserasi, dan pembuatan sediaan gel.
Setelah gel selesai dibuat, dilakukan pengujian sediaan berupa uji fitokimia, uji
antioksidan, uji organoleptik, uji homogenitas, uji daya sebar, uji pH, uji viskositas,
uji stabilitas emulsi, uji SPF, uji iritasi primer, dan uji antimikroba untuk
mendapatkan hasil sediaan gel Sunscreen alami yang sesuai dengan SNI No. 16
4399-1996. Dari semua hasil pengujian diperoleh bahwa hasil terbaik yang
memenuhi standar SNI yaitu formulasi F3 dengan variasi HPMC : karbopol (30%
: 70%).

Item Type: Thesis (Final Report)
Creators:
Creators
NIM/NIDN
ROMI, SUJAKA
2101042
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDK/NIDN
UNSPECIFIED
Lestari, Hetalesi Saputri, S.T., M. Eng
0525108401
UNSPECIFIED
Anugrah, Perdana Rahmanta, S.T., M.Eng
0017037301
UNSPECIFIED
Hendri, Rantau, M.Eng
0503018402
Uncontrolled Keywords: Daun Kelapa Sawit, Gel Sunscreen, HPMC, Karbopol, Sinar UV.
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 660 Teknik kimia > 661 Teknologi industri bahan kimia
Thesis Strata: Diploma IV
Divisions: DIV Teknologi Rekayasa Kimia Industri
Depositing User: ROMI SUJAKA
Date Deposited: 17 Apr 2025 02:17
Last Modified: 17 Apr 2025 02:17
URI: https://repository.polteklpp.ac.id/id/eprint/6420

Actions (login required)

View Item
View Item