Laporan Praktek Kerja Lapangan II Budidaya Tanaman Kelapa Sawit (Elais guinensis Jacq) Di PT Karya Makmur Bahagia Estate BHPE Kabupaten Kotawaringin Timur Kalimantan Tengah

Putra Zainal Aripin, Putra (2024) Laporan Praktek Kerja Lapangan II Budidaya Tanaman Kelapa Sawit (Elais guinensis Jacq) Di PT Karya Makmur Bahagia Estate BHPE Kabupaten Kotawaringin Timur Kalimantan Tengah. Internship report II thesis, Politeknik LPP Yogyakarta.

[thumbnail of Laporan PKL II Putra Zainal Aripin 2204037.pdf] Text
Laporan PKL II Putra Zainal Aripin 2204037.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (9MB) | Request a copy

Abstract

Kelapa sawit adalah salah satu jenis tanaman perkebunan yang memiliki posisi penting disektor pertanian, yang menghasilkan minyak tertinggi di dunia hal ini disebabkan karena dari sekian banyaknya tanaman yang menghasilkan minyak atau lemak. Kelapa sawit merupakan tumbuhan tropis golongan palmae alam Indonesia yang beriklim tropis. Kelapa sawit dianggap sudah tua jika berumur 20 sampai 25 tahun. Tanaman kelapa sawit dibudiyakan karena buah yang dihasilakan menggandung minyak yang tinggi, kelapa sawit mempunyai peran yang sangat penting terhadap industri minyak di Indonesia. Seiring perkembangan jumlah penduduk kebutuhan minyak meningkat. Maka perlu dilakukan upaya untuk meningkatkan produksitivitas minyak di Indonesia dengan melakukan perbaikan baik dari segi teknis budidaya tanaman kelapa sawit, penanganan panen, dan pasca panen untuk mencapai produktivitas yang tinggi.

Item Type: Thesis (Internship report II)
Creators:
Creators
NIM/NIDN
Putra Zainal Aripin, Putra
22.04.037
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDK/NIDN
Thesis advisor
Rina, Ekawati, S.P,M.Si
0514108702
Thesis advisor
Saktiyono, Sigit Tri P, SP., MP
0501108601
Corporate Creators: PT Karya Makmur Bahagia Estate BHPE Kabupaten Kotawaringin Timur Kalimantan Tengah
Uncontrolled Keywords: Teknis, Budidaya, Kelap Sawit
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 630 Pertanian > 634 Perkebunan, buah-buahan dan ilmu kehutanan
Thesis Strata: Diploma III
Divisions: DIII Budidaya Tanaman Perkebunan
Depositing User: PUTRA ZAINAL ARIPIN
Date Deposited: 01 Nov 2024 03:09
Last Modified: 01 Nov 2024 03:09
URI: https://repository.polteklpp.ac.id/id/eprint/6000

Actions (login required)

View Item
View Item