TUGAS AKHIR ANALISIS VARIAN SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA VI UNIT USAHA TANJUNG LEBAR JAMBI

Dila, Guswanti (2023) TUGAS AKHIR ANALISIS VARIAN SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA VI UNIT USAHA TANJUNG LEBAR JAMBI. Final Report thesis, Politeknik LPP Yogyakarta.

[thumbnail of TUGAS AKHIR DILA_ANALISIS VARIAN SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI REVISI SETELAH SIDANG (2).pdf] Text
TUGAS AKHIR DILA_ANALISIS VARIAN SEBAGAI ALAT PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI REVISI SETELAH SIDANG (2).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Biaya standar merupakan biaya yang ditentukan di muka, yang merupakan total jumlah biaya yang seharusnya dikeluarkan untuk membuat satu satuan produk. Biaya standar dirancang untuk mengendalikan biaya agar tidak terjadi adanya penyimpangan ( Varian). Varian adalah perbedaan antara biaya aktual yang terjadi dan biaya standar yang digunakan sebagai pedoman. Varian juga dapat digunakan untuk mengukur perbedaan antara penjualan actual dan yang diharapkan.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana perencanaan anggaran biaya produksi yang digunakan pada PTPN VI Unit Usaha Tanjung Lebar Jambi sudah sesuai dengan realisasi yang dilakukan. Dalam penelitian ini
penulis akan membandingkan antara anggaran biaya produksi yang disusun oleh perusahaan dengan biaya produksi realisasi akhir periode, serta melakukan analisis varian terhadap penyimpangan yang terjadi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan anggaran biaya produksi sebagai alat pengendalian biaya produksi pada PTPN VI unit usaha Tanjung Lebar belum sepenuhnya berperan sebagai alat pengendalian.
Kata Kunci : Anggaran Biaya, Akuntansi Biaya, Biaya Produksi, Analisis Varian, Pengendalian Biaya,Produksi.

Item Type: Thesis (Final Report)
Creators:
Creators
NIM/NIDN
Dila, Guswanti
20.03.028
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDK/NIDN
Thesis advisor
Suwandhi,, Suwandhi,SE.,M.Si
0517116401
Thesis advisor
Dra. Dwi, Aryani Suryaningrum N.F.M
0522046602
Corporate Creators: Jl Lingkar Barat Paal 10 Kota Baru, Kota Jambi
Uncontrolled Keywords: Anggaran Biaya, Akuntansi Biaya, Biaya Produksi, Analisis Varian, Pengendalian Biaya,Produksi.
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi
Thesis Strata: Diploma III
Divisions: DIII Akuntansi
Depositing User: Dila Guswanti
Date Deposited: 05 Sep 2023 01:16
Last Modified: 05 Sep 2023 01:16
URI: https://repository.polteklpp.ac.id/id/eprint/4270

Actions (login required)

View Item
View Item