LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN III MANAJEMEN BUDIDAYA TANAMAN TEBU (Saccharum officinarum L.) DI PABRIK GULA REJOSO MANIS INDO-MITR PHOL GROUP, BLITAR

Kartika, Riza Nihayah (2021) LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN III MANAJEMEN BUDIDAYA TANAMAN TEBU (Saccharum officinarum L.) DI PABRIK GULA REJOSO MANIS INDO-MITR PHOL GROUP, BLITAR. Internship Report III thesis, Politeknik LPP Yogyakarta.

[thumbnail of PKL III KARTIKA RIZA NIHAYAH.pdf] Text
PKL III KARTIKA RIZA NIHAYAH.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Pabrik Gula Rejoso Manis Indo- MITR Phol Group merupakan pabrik gula baru di Kabupaten Blitar yang mengolah gula setengah jadi atau raw sugar dan tebu giling menjadi gula yang siap di pasarkan. PG Rejoso Manis Indo- MITR Phol Group
pada musim giling 2020 berhasil mengiling 900.000 ton tebu yang semuanya berasal dari Tebu Rakyat (TR). Dalam proses mendapatkan tebu giling PG Rejoso Manis Indo- MITR Phol Group menggunakan sistem beli putus. Pabrik Gula Rejoso Manis Indo- MITR Phol Group yang baru resmi memulai
giling pada tahun 2020 tersebut belum memiliki Standar Operasional Prosedur (SOP) yang resmi terkait teknis budidaya tanaman. Hal ini dikarenakan PG. Rejoso Manis
Indo- MITR Phol Group masih dalam proses menyusun SOP yang sesuai dengan keadaan dan kondisi kebun. Sementara ini PG Rejoso Manis Indo- MITR Phol Group dalam kegiatan teknisnya mengikuti standar dari luar. Aspek pengelolaan (POAC) kebun meliputi Perencanaan (Planning), penyiapan semua alat dan bahan, tenaga kerja dan jadwal pelaksanaan kegiatan.
Pengorganisasian (Organizing), mengatur dan melaksanakan semua tugas sesuai bidangnya masing-masing mulai dari General Manager, Manager Tanaman, Asisten Manager Budidaya, Officer Budidaya, Supervisor, Senior Operator dan Operator.
Pelaksanaan (Actuating), melaksanakan kegiatan sesuai dengan SOP yang berlaku.Pengawasan (Controling), mengawasi pekeraan yang sedang berlangsung dan memperbaiki jika terjadi penyimpangan.

Item Type: Thesis (Internship Report III)
Creators:
Creators
NIM/NIDN
Kartika, Riza Nihayah
17.05.003
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDK/NIDN
Thesis advisor
Ir. Susilawardani, Susilawardani, MP
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Ir. Slamet, Wirawan, M.M.A
UNSPECIFIED
Corporate Creators: PABRIK GULA REJOSO MANIS INDO-MITR PHOL GROUP, BLITAR
Uncontrolled Keywords: MANAJEMEN, TANAMAN TEBU
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 630 Pertanian > 633 Tanaman persawahan dan perkebunan
Thesis Strata: Diploma IV
Divisions: DIV Budidaya Tanaman Perkebunan
Depositing User: Editor Editor
Date Deposited: 07 Jun 2022 06:59
Last Modified: 07 Jun 2022 06:59
URI: https://repository.polteklpp.ac.id/id/eprint/1784

Actions (login required)

View Item
View Item