DAMPAK ALIH FUNGSI LAHAN KARET MENJADI KELAPA SAWIT BAGI KEBERLANJUTAN USAHATANI DI DESA SIBORNA BUNUT KECAMATAN SOSA JULU KABUPATEN PADANG LAWAS

Cori Nada, Harahap (2022) DAMPAK ALIH FUNGSI LAHAN KARET MENJADI KELAPA SAWIT BAGI KEBERLANJUTAN USAHATANI DI DESA SIBORNA BUNUT KECAMATAN SOSA JULU KABUPATEN PADANG LAWAS. Final Report thesis, Politeknik LPP Yogyakarta.

[thumbnail of DAMPAK ALIH FUNGSI LAHAN KARET MENJADI KELAPA SAWIT BAGI KEBERLANJUTAN USAHATANI DI DESA SIBORNA BUNUT KEC SOSA JULU KAB PADANG LAWAS.pdf] Text
DAMPAK ALIH FUNGSI LAHAN KARET MENJADI KELAPA SAWIT BAGI KEBERLANJUTAN USAHATANI DI DESA SIBORNA BUNUT KEC SOSA JULU KAB PADANG LAWAS.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini adalah fenomena alih fungsi lahan karet menjadi kelapa sawit yang dilakukan petani di desa Siborna Bunut Kecamatan Sosa Julu Kabupaten Padang Lawas. Tujuan dari penelitian ini adalah untukmengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi alih fungsi lahan karet menjadi kelapa sawit dan dampak keberlanjutan usahatani setelah beralih
usahatani dari karet menjadi kelapa sawit dilihat dari aspek ekonomi, aspek lingkungan, dan aspek sosial budaya. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan pendekatan analisis deskriptif. Subjeknya difokuskan pada 35 petani dengan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive random sampling.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa faktor-faktor yang mempengaruhi petani karet beralih fungsi menjadi petani kelapa sawit di Desa Siborna Bunut adalah dipengaruhi oleh faktor umur petani, tingkat
pendidikan petani, lama berusahatani, jumlah tanggungan keluarga, luas lahan karet, umur tanaman karet dan pendapatan petani dari karet dan dampak terhadap keberlanjutan usahatani yaitu berdampak positif dibuktikan
dengan pendapatan mereka meningkat, pekerjaan lebih ringan, adanya peningkatan aset yang dimiliki dan usahatani kelapa sawit dapat terus berjalan.
Kata Kunci: Dampak, Alih Fungsi, Karet, Kelapa Sawit, Keberlanjutan Usahatani

Item Type: Thesis (Final Report)
Creators:
Creators
NIM/NIDN
Cori Nada, Harahap
18.05.031
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDK/NIDN
Thesis advisor
Oni, Apriyanto S.P., M.Sc.
0515048401
Corporate Creators: Desa Siborna Bunut Kecamatan Sosa Julu Kabupaten Padang lawas
Uncontrolled Keywords: Dampak, Alih Fungsi, Karet, Kelapa Sawit, Keberlanjutan Usahatani
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 630 Pertanian > 630 Pertanian dan teknologi yang berkaitan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 630 Pertanian > 634 Perkebunan, buah-buahan dan ilmu kehutanan
Thesis Strata: Diploma IV
Divisions: DIV Budidaya Tanaman Perkebunan
Depositing User: Cori Nada Harahap
Date Deposited: 14 Oct 2022 06:30
Last Modified: 14 Oct 2022 06:30
URI: https://repository.polteklpp.ac.id/id/eprint/3352

Actions (login required)

View Item
View Item