Analisa Nilai Overall Equipment Effectiveness (OEE) dan Losses Gilingan IV di PG Tersana Baru PT. Rajawali II

Ellora, Raih Narendrani (2022) Analisa Nilai Overall Equipment Effectiveness (OEE) dan Losses Gilingan IV di PG Tersana Baru PT. Rajawali II. Final Report thesis, Politeknik LPP Yogyakarta.

[thumbnail of 2022_LAPORAN PA_ELLORA RAIH_1901009_TKM19.pdf] Text
2022_LAPORAN PA_ELLORA RAIH_1901009_TKM19.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (777kB)

Abstract

Dalam industri gula, peningkatan produktivitas penting bagi perusahaan untuk memperoleh keberhasilan pada proses usahanya. Stasiun gilingan merupakan salah satu stasiun pada pabrik gula yang memiliki peran penting dalam proses
pengolahan tebu dengan mencacah dan memberikan tekanan untuk mendapatkan nira, dimana mesin-mesin pada saling berhubungan sehingga memerlukan pemeliharaan yang cukup intens. Oleh karena itu, diperlukan pengukuran untuk mengetahui kinerja perawatan mesin sebagai evaluasi untuk perbaikan yang dapat
dilakukan untuk meningkatkan efektivitas mesin. Salah satu metode pengukuran kinerja dan efektifitas mesin yang digunakan adalah Overall Equipment Effectiveness (OEE) yang terdiri dari tiga faktor utama yang saling berhubungan
yaitu Availability (ketersediaan), Performance (kemampuan), dan Quality (kualitas). Serta analisa six big losses yang dapat mempengaruhi nilai OEE. Setelah melakukan analisa six big losses kemudian dibuat menjadi diagram pareto dan
diagram sebab-akibat (fishbone) untuk menemukan akar masalah yang terjadi.Hasil analisa OEE yang dilakukan pada gilingan IV sebesar 0% dimana nilai tersebut belum memenuhi world class standard yaitu 85% dan faktor six big losses
yang paling mempengaruhi nilai OEE adalah breakdown lossessebesar 57,52% dari jumlah time losses yang terjadi.

Item Type: Thesis (Final Report)
Creators:
Creators
NIM/NIDN
Ellora, Raih Narendrani
19.01.009
Contributors:
Contribution
Contributors
NIDK/NIDN
Thesis advisor
Fathur, Rahman Rifai, S.T., M.Eng. IPM
0514088001
Thesis advisor
Ir. Kunthi, Widhyasih, S.T., M.Eng
0529098203
Thesis advisor
Arif, Hidayat S.T, M.Pd, M.Eng
0527058702
Corporate Creators: PG Tersana Baru PT. Rajawali II
Uncontrolled Keywords: Laporan Proyek Akhir, OEE, Gilingan
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 660 Teknik kimia > 660 Teknik kimia
Thesis Strata: Diploma III
Divisions: DIII Teknik Kimia
Depositing User: Ellora Raih Narendrani
Date Deposited: 07 Oct 2022 06:41
Last Modified: 07 Oct 2022 06:41
URI: https://repository.polteklpp.ac.id/id/eprint/3239

Actions (login required)

View Item
View Item